Tag Archives: menu

Otel Lobby

Beef Wellington IDR 145k

Ketika memasuki kawasan Epicentrum, tidaklah susah untuk menemukan Otel Lobby yang terletak persis di seberang Blue Grass. Hanya saja AnakJajan kebingungan mencari spot parkirnya dikarenakan tidak ada line/ tanda parkir, kemudian pintu masuknya juga pun tidak jelas lewat mana, sampai-sampai AnakJajan menelepon ke restoran tersebut untuk memastikan apakah restorannya sudah buka atau belum. Continue reading Otel Lobby

Ice Cream Rasa Red Velvet? Squid Ink? Bacon? Cabe?

Gelato Sampler IDR 70k (10 flavors)

Sahabat Jajan pernah nyobain es krim rasa cabe, red velvet, bacon? Beberapa waktu lalu Convivium baru meluncurkan gelato and sorbet dengan rasa-rasa baru yang unik, mendengar kabar itu Mrs Jajan bareng temen langsung pergi nyobain karena penasaran. AnakJajan sudah pernah review mengenai convivium dan bisa dicek di post sebelumnya. Kali ini AnakJajan pesan menu yang berbeda yakni Continue reading Ice Cream Rasa Red Velvet? Squid Ink? Bacon? Cabe?

Omo! Chicken

Weekend kemarin AnakJajan mendapat undangan dari Ms Margaret untuk mencicipi menu-menu di Omo!Chicken di Central Park Mall. Terletak di lantai 3, Omo! Chicken areanya terbagi menjadi dua indoor dan area outdoor menghadap ke taman Tribeca, spot yang bagus untuk menikmati firework pada event-event yang diadakan Central Park Mall.

Menu andalan dari Omo! Chicken adalah korean crispy chicken yang di-marinate meresap selama 24jam dengan Continue reading Omo! Chicken

Rocca N Co.

Ini nih tempat baru favoritnya AnakJajan di Bandung, terletak di jalan progo, persis disebelah Hummingbird Eatery. Sepertinya sih baru buka belum lama. Tempatnya cozy banget dengan interior simple minimalist terdiri dari 3 bagian, bagian depan tempat AnakJajan duduk dengan kaca-kaca jendela besar dan dinding bata, bagian dalam tengah dengan suasana homey (non smoking), dan bagian belakang yang mirip bagian depan dengan dinding yang dilukis atau didoodle. Continue reading Rocca N Co.

Sushi Mori

Yaki Sake 48k, Edamame 14k, Mazeru Salad 50k

Beberapa waktu yang lalu AnakJajan mendapat undangan food tasting di Sushi Mori dari Goorme. Sushi Mori merupakan restoran sushi yang berasal dari Surabaya dan sekarang mereka sudah membuka outlet di Jakarta di Mall Central Park.

Menyesuaikan dengan lidah orang Indonesia dimana sekarang ini masih banyak yang belum nyaman menyantap ikan mentah, Sushi Mori menghadirkan banyak kreasi fushion sushi, walaupun begitu mereka juga menyediakan menu-menu authentic ala jepang seperti sashimi dll. Yuk kita intip makanan-makanan yang ada di Sushi Mori. Continue reading Sushi Mori

Fish & Co. Seafood in a Pan

Minggu lalu AnakJajan mendapat undangan blogger gathering di Fish & Co. di eX Plaza Indonesia. Terletak dilantai dasar, Fish & Co. disini dibagi menjadi dua area, area terbuka untuk non smoking dan didalamnya untuk smoking area. Makanannya sendiri pasti Sahabat Jajan udah pada tau donk, berbagai jenis seafood yang disajikan diatas pan! Continue reading Fish & Co. Seafood in a Pan

Red Velvet & Rainbow Cakes at Jakarta Part 3

Dari hasil polling ternyata Sahabat Jajan masih banyak yang tertarik and want another blog post mengenai red velvet and rainbow cake, setelah pernah membahasnya di part1 dan part2, This is it! Final part dari Trilogi Perjalanan AnakJajan Hunting for Red Velvet and Rainbow Cakes. Pada part3 ini ada 7 macam red velvet dan rainbow cakes yang akan AnakJajan bahas, check it out! Continue reading Red Velvet & Rainbow Cakes at Jakarta Part 3

Hummingbird Eatery

Beberapa waktu yang lalu AnakJajan ke Bandung, setelah terjebak macet parah karena ada car free day dan pasar tumpah di Bandung, akhirnya AnakJajan sampai juga di Hummingbird Eatery. Continue reading Hummingbird Eatery

Food Tasting at Pandan Village Pondok Indah Mall

Halo, Sahabat jajan! Apa kabarnya nih? Jadi beberapa waktu lalu, Saya dan Mr. Jajan pergi ke area Pondok Indah Mall untuk memenuhi undangan icip-icip dari Pandan Village. Dulu kita juga sudah pernah diundang buat food tasting di Outletnya yang berada di Plaza Indonesia. Sekedar info, Resto Pandan Village ini berasal dari Surabaya, dan menawarkan makanan yang mayoritasnya khas Jawa. Selain di Jakarta dan Surabaya, juga sudah membuka cabang di Banjarmasin. Yuk, tanpa panjang lebar lagi, kita intip makanan apa saja yang dihidangin. Continue reading Food Tasting at Pandan Village Pondok Indah Mall

Double Bay

Baru-baru ini AnakJajan mendapat undangan food tasting di Double Bay yang merupakan lounge and restoran baru yang terletak di Plaza Menteng, Jakarta Pusat Continue reading Double Bay

Convivium Cafe Deli

Convivium Cafe Deli

Dari post about red velvet and rainbow cake part1 dan part2, AnakJajan mendapatkan banyak sekali comment rekomendasi bahwa the best red velvet cake in town berada di Convivium. Karena penasaran akhirnya AnakJajan mampir kesana. Continue reading Convivium Cafe Deli

Marguerite Homemade Premium Nougat

Beberapa waktu yang lalu, AnakJajan mendapat kiriman dari Marguerite Nougat berisi produk nougat mereka dengan berbagai macam variasi rasa.

Nougat merupakan salah satu varian permen yang terbuat dari gula/madu, toasted nuts, dan putih telur untuk nougat putih yang memiliki tekstur chewy, sedangkan Continue reading Marguerite Homemade Premium Nougat